Pengaruh Pendidikan Karakter Terhadap Sikap dan Perilaku Anak di TPA Al-Inayah
Kata Kunci:
Pendidikan Karakter, Anak, PendidikAbstrak
Secara teoritik pendidikan karakter telah ada sejak Islam diturunkan di dunia, seiring dengan diutusnya nabi Muhammad SAW untuk memperbaiki atau menyempurnakan akhlak (karakter) manusia. Ajaran Islam sendiri mengandung sistematika ajaran yang tidak hanya menekankan pada aspek keimanan, ibadah, dan muamalah, tetapi juga akhlak. Pengamalan ajaran Islam secara utuh (kaffah) merupakan model karakter seorang muslim, bahkan dilambangkan dengan model karakter nabi Muhammad SAW, yang memiliki sifat shidiq, tabligh, amanah, fathonah (STAF). Pendidikan karakter dapat diterapkan pada pembelajaran keagamaan di lingkungan masjid terdekat. Penelitian ini bertujuan untuk membentuk karakter peserta didik dengan berlandaskan akhlakul karimah. Dengan 3 tahapan metode yaitu tahap sosialisasi, tahap pelaksanaan kegiatan dan tahap evaluasi. Diakhiri dengan hasil perubahan yang cukup signifikan. Implikasi dari penerapan pendidikan karakter terhadap sikap dan perilaku anak di TPA Al Inayah antara lain peserta didik lebih antusias dalam membaca Iqro, peserta didik lebih mudah diarahkan dalam pemahaman dan penjelasan materi.
Referensi
Abdur Rahman Shalih Abdullah. 1991. Landasan dan Tujuan Pendidikan menurut Al-Quran serta Implementasinya. Bandung. Diponegoro.
Elpani, Vingki dan Ananda, Azwar. (2018).
Gunadi, R. A. A. (2013). Membentuk karakter melalui pendidikan moral pada anak usia dini di Sekolah Raudhatul Athfal (RA) Habibilah, Jurnal Ilmiah Widya, 1(2), 85-91.
Hadiyanto. 2004. Mencari Sosok Desentralisasi Manajemen Pendidikan di Indonesia. Jakarta. Rineka Cipta.
Malik Hatta Abdul. Pemberdayaan Taman Pendidikan Al-Quran (TPQ) Alhusna Pasadena Semarang, Vol 13(2):387-404, 2013.
Mangsi, Raya dan Aslan. (2021). Peran TPA Maya Dalam Membentuk Karakter Anak di Masjid Besar Raya Pinrang. Jurnal Pendidikan, Al-Ibrah, Vol X no.10.
Mulyasa, E. 2011. Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: Bumi Aksara.
Pembinaan Karakter Anak Sekolah di TamanPendidikan Al Quran (TPA) Koto Kandis Kabupaten Pesisir Selatan, Jurnal Pendidikan Vol no.3.
Samani Muchlas dan Hariyanto. 2014. Pendidikan Karakter : Konsep dan Metode. Bandung. Remaja Rosdakarya.
Usman, Implementasi Kebijakan Kementrian Agama Terhadap Penyelenggaraan Taman Pendidikan Al-Quran di Kabupaten Pasuruan, Jurnal Pendidikan Islam, Vol 1(1)63-78, 2015.
W.J.S. Poerwadarminta, Kamus Umum Bahasa Indonesia, (Jakarta; Balai Pustaka, 1991).
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 Faisal Riyanto
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.