Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat Melalui Program KKN Sisdamas untuk Meningkatkan Kesehatan Masyarakat di Desa Mekarsari Kecamatan Ciparay

Penulis

  • Ahmad Muhajir UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Ade Fakhriah Darmawan UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Salma Widra Andriani UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Kata Kunci:

Kesehatan Masyarakat, Stunting, Ibu dan Anak

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan program kuliah kerja nyata untuk menurunkan prevalensi stunting, serta pelayanan keluarga berencana, kesehatan ibu dan anak di desa Mekarsari, kecamatan Ciparay melalui serangkaian kegiatan edukasi seperti promosi kesehatan dan pemberdayaan masyarakat. Kegiatan pencegahan stunting yang dilakukan meliputi pemberian vitamin A, obat cacing, pemberian makanan tambahan (PMT), serta memantau tumbuh kembang balita dan meeningkatkan status gizi atau kesehatan balita. Melalui pendekatan partisipatif diharapkan program ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya gizi seimbang dan mendorong perubahan perilaku upaya mencegah stunting.

Kata Kunci: Kesehatan Masyarakat, Stunting, Ibu dan Anak 

 

Abstract

This study aims to present a real work lecture program to reduce the prevalence of stunting, as well as family planning services, maternal and Child Health in Mekarsari village, Ciparay district through a series of educational activities such as health promotion and Community Empowerment. Stunting prevention activities carried out include the provision of vitamin a, deworming, supplementary feeding (PMT), as well as monitoring the growth and development of toddlers and improving the nutritional status or health of toddlers. Through a participatory approach, it is expected that this program can increase public awareness of the importance of balanced nutrition and encourage behavioral changes to prevent stunting.

Referensi

Anggreni, D., Lubis, L.A., dan Kusmanto, H. (2022). Pelaksanaan Program Stunting di Puskesmas Dolok Sigompulon Kabupaten Utara. Catatan Juri: 1(2), hlm. 91-99 dalam Ilmiah Soshum Dan Humaniora.

Depkes RI. 2006. Pedoman Umum Pengelolaan Posyandu. Jakarta (ID): Depkes RI.

Masri, E., Sari, W. K., & Yensasnidar, Y. (2021). Efektifitas Pemberian Makanan Tambahan dan Konseling Gizi dalam Perbaikan Status Gizi Balita. JURNAL KESEHATAN PERINTIS (Perintis’s Health Journal), 7(2), 28–35. https://doi.org/10.33653/jkp.v7i2.516

Sari, F. A. (2020). Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Balita Tentang Pembrian Makanan Tambahan dengan Kejadian Balita Resiko Wasting di Posyandu Desa Getasbari. Jurnal Profesi Keperawatan, 8(1), 82–92.

Saepudin E, Rizal E, Rusman A. 2017. Peran Posyandu Sebagai Pusat Informasi Kesehatan Ibu dan Anak. Record and Library Journal. 3(2): 201-208.

Sulistyorini, C. I., Pebriyanti, S., & Proverawati, A. (2010). Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) dan Desa Siaga. Yogyakarta: Nuha Medika, 3-6. Sutjiningsih. (2004). Tumbuh Kembang Anak. Jakarta: EGC.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-12-06

Cara Mengutip

Muhajir, A., Darmawan, A. F. ., & Andriani, S. W. . (2024). Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat Melalui Program KKN Sisdamas untuk Meningkatkan Kesehatan Masyarakat di Desa Mekarsari Kecamatan Ciparay. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 5(1), 1–12. Diambil dari https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/5495

Terbitan

Bagian

Articles