Pemerolehan Bahasa Anak Usia 4 Tahun Di Madrasah Al - Alif Desa Singajaya Kecamatan Cihampelas Dalam Kajian Psikolinguistik

Penulis

  • Nabila Aulya Islamic University of Sunan Gunung Djati Bandung

Kata Kunci:

Bahasa, Psikolinguitik, Madrasah, KKN, Cihampelas

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini yakni untuk menelaah faktor – faktor yang dapat
memengatuhi proses pemerolehan bahasa pada anak usai 4 tahun dalam
ranah psikolinguistik. Dalam penelitian ini peneti menggunakan metode
penelitian dekriptif kualitatif, serta objek dari penelitian ini adalah siswa dan
siswi madrasah yang berusia 4 tahun. Hasil dari penelitian ini adalah Anak
usia 4 tahun telah memiliki kemampuan yang cukup untuk melakukan
aktivitas berkomunikasi. Aktivitas komunikasi tersebut dapat dilakukan
dengan lawan bicaranya dengan cukup baik. Faktor yang memengaruhi
pemerolehan bahasa yakni, nativisme, behaviorime, dan kognitifsme.
Pengetahuan dan pengalaman yang telah diketahui dan dialami sebelumnya
pada anak usia tersebut, telah banyak membantunya untuk menyarakan
pesan, ide, gagasan, dan maksud yang ia inginkan melalui kata – kata, frasa
– frasa, dan kalimat – kalimat yang sederhana. Anak usia 4 tahun sudah dapat
melalui proses komunikasi dan berbahasa dengan cukup, walaupun perlunya
juga bimbingan, arahan, serta motivasi dari segala pihak seperti orang tua,
tenaga pendidik, dan lingkungan yang baik untuk menghasilkan
pemerolehan bahasa yang berkualitas.

 

Referensi

Afandi, A. Metodologi Pengabdian Masyarakat., 2022.

Aini, N. “Bahasa Indonesia Sebagai Alat Media Komunikasi Sehari-Hari.,” 2019.

Basaria, I. Bahasa Indonesia Untuk Perguruan Tinggi. . Merdeka Kreasi Group., 2021.

Fadli, M. “Memahami Desain Metode Penelitian Kualitatif.” Humanika, Kajian Ilmiah

Mata Kuliah Umum, 21(1), (2021): 33-54.

Hayati, M. “Studi Linguistik Terapan Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Di Kelas

Vii Smp Nurul Huda 2 Kabupaten Oku Timur.” In Seminar Internasional Riksa

Bahasa, 2022, (pp. 163-166).

Miskawati, M. “Upaya Meningkatkan Kreativitas Anak Dalam Pembelajaran Seni Tari

Melalui Strategi Belajar Sambil Bermain Di TK Islam Sa’adatul Khidmah Tahun

Pelajaran 2016/2017.” Jurnal Ilmiah Dikdaya 9(1), (2019): 45-54.

Rachmawati, M, A Fahmi, and D Akbar. Pengantar Psikolinguistik: Memahami Dasar

Dan Teori Hakikat Psikolinguistik. KBM., 2021.

Rahmat, W, I Revita, and R Fitriyah. “Psychopragmatic Analysis in Language Learning

And Teaching Processes.” Curricula: Journal of Teaching and Learning 4(2)

(2019): 92-100.

Raras, H. “Keterampilan Berbicara Dengan Pidato.,” 2019.

Setyawan, C, and A Taufik. “Berbahasa, Berfikir Dan Proses Mental Dalam Kajian

Psikolinguistik.” Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Dan Kebahasaaraban, 2019,

Suharti, S. Kajian Psikolinguistik. Yayasan Penerbit Muhammad Zaini., 2021.

Susiati, S. Bahan Ajar: Psikolinguistik., 2020.

Uliyah, A, and Z Isnawati. “Metode Permainan Edukatif Dalam Pembelajaran Bahasa

Arab.” Jurnal Shaut Al-Arabiyah, 7(1), (2019): 31-43

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-10-24

Cara Mengutip

Aulya, N. (2023). Pemerolehan Bahasa Anak Usia 4 Tahun Di Madrasah Al - Alif Desa Singajaya Kecamatan Cihampelas Dalam Kajian Psikolinguistik. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 3(3), 50–59. Diambil dari https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/3451