Penerapan Permainan Motorik Kasar untuk Meningkatkan Motorik pada Anak Usia Dini di RA. Syifatul Ulya Desa Singajaya Kec. Cihampelas Kab. Bandung Barat
Kata Kunci:
KKN, Motorik, Penerapan, PermainanAbstrak
KKN Sisdamas Moderasi Beragama merupakan salah satu KKN yang
diselenggarakan oleh Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung. Dalam
KKN ini seluruh kelompok KKN membuat sebuah program, yang mana program
tersebut harus memiliki output yang baik bagi masyarakat setempat. Salah satu
program yang penulis ambil adalah Penerapan Permainan Motorik Kasar pada Anak
Usia Dini RA. Syifatul Ulya Desa Singajaya. Program ini bertujuan untuk membantu
masyarakat desa Singajaya khususnya pengajar di RA. Syifatul Ulya untuk
meningkatkan fisik-motorik pada anak usia dini. Metode pengabdian yang digunakan
dalam program ini mengacu pada Petunjuk dan Teknis KKN Sisdamas Moderasi
Beragama yang dikeluarkan oleh pihak LPPM UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
Adapun hasil yang didapat dari penerapan permainan motorik kasar ini adalah
meningkatnya kemampuan yang ada di dalam diri mereka, meningkatnya rasa
percaya diri dan mampu beradaptasi dengan lingkungan dan teman sebayanya, dan
meningkatnya kreativitas anak.
Kata Kunci: KKN, Motorik, Penerapan, Permainan
Referensi
Lismadiana. (2013). Peran Perkembangan Motorik pada Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Keolahragaan.
Veny Iswantiningtyas & Intan Prastihastari Wijaya. (2015). Meningkatkan Kemampuan Motorik Kasar Pada Anak Usia Dini Melalui Permainan Tradisional Gobak Sodor. Jurnal Pinus, 249.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Novi Siti Fatimah
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.