Pemberdayaan Masyarakat akan Pentingnya Protokol Kesehatan dalam Kehidupan Pandemi Covid-19

Authors

  • Wulan Suci Handayani Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung
  • Ferli Septi Irwansyah Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

Keywords:

Masyarakat Desa Sukamitri, Edukasi Masyarakat, Pembuatan Handsanitizer

Abstract

Tulisan ini merupakan bentuk laporan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berbasis penelitian. Kajian ini membahas tentang edukasi masyarakat tentang pentingnya menerapkan protokol kesehatan dan pembuatan Handsanitizer. Kemudian Handsanitizer tersebut dibagikan kepada anak-sebagai barang bawaan mereka buat menjaga kebersihan tanyanya setiap hari. Kegiatan ini berfokus di desa Sukamantri. Metode yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah metode pemberdayaan masyarakat melalui tahap-tahap social reflection, comunity gathering, planing dan action. Dari proses analisis sosial ditemukan bahwa permasalahan utama yang ditemui didesa Sukamitri yaitu tentang kesadaran masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatansolusi yang ditawarkan dari permasalahan tersebut adalah dengan edukasi dan pembuatan Handsanitizer yang kemudian dibagikan kepada anak anak desa Sukamitri.Kegiatan pelatihan pembuatan handsanitizer kepada masyarakat desa Sukamantri dilakukan sebagai program KKN dan sebagai kegiatan pemberdayaan masyarakat dengan tujuan agar warga masyarakat bisa mengetahui cara pembuatan handsanitizer yang bahannya bisa didapatkan disekitar mereka, sehingga dapat diaplikasikan untuk menerapkan adaptasi kebiasaan baru (AKB).Sesuai anjuran pemerintah. Sekaligus sebagai suatu alternative usaha ditengah pandemi dengan cara menjual produk handsanitizer yang sudah dibuat oleh warga masyarakat Sukamantri. Sehingga perekonomian warga Sukamantri akan bisa teratasi terutama saat pandemic masih berlangsung. Dimana dampak pandemic tidak hanya pada kesehatan melainkan juga pada sector ekonomi

References

Adityo Susilo, M. R. (2020). Literatur terkini . penyakit dalam indonesia, Vol.7 No.1.

Indah Wahidah, M. A. (2020). Pabdemei Covid-19: Analisis perencanaan Pemerintah dan Masyarakat berbagai Upaya pencegahan. Manajemen dan organisasi, Vol.11 No. 3.

jaya, S. i. (2020). mengenal covid-19 . 3 september 2021.

kemenkes. (2020). data pasien covid-19.

Mustanam, D. K. (2017). Pemberdayaan masyarakat berbasis potensi lokal melalui program desa wisata di desa Bumiaji . Pemikiran dan penelitian Sosiologi, vol 02 no 01.

Nurul hidayah nasution, A. H. (2021). Gambaran pengetahuan Masyarakat tentang Pencegahan Covid-19 kecamatan Padang Simpuan, Batunadua, Kota Padang simpuan. kesehatan ilmiah, vol 06 no 01.

Triyo Rachmadi, W. y. (2021). Pemberdayaan Masyarakat dalam pencegahan Penularan Covid-19 melalui Sosialisasi Protokol Kesehatan di pasar Rante Waringin, Kecamatan Bulus Psantren Kabupaten Kebumen. pengabdian kepada masyarakat, vol 2 no 1.

w, S. K. (2020). Pemberdayaan masyarakat melalui pelatihan menyulam pada ibu-ibu di Desa Pabuaran, kecamatan Sukamakmur kabupaten Bogor. Sarwahita, vol 11 no 02.

Downloads

Published

2021-12-08

How to Cite

Handayani, W. S., & Irwansyah, F. S. (2021). Pemberdayaan Masyarakat akan Pentingnya Protokol Kesehatan dalam Kehidupan Pandemi Covid-19. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 1(32), 155–164. Retrieved from https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/446

Issue

Section

Articles