Sosialisasi Peningkatan Kesadaran Masyarakat Kampung Nangkelan Desa Cintaasih Garut Terhadap Protokol Kesehatan Covid-19
Keywords:
Protokol Kesehatan, Kesadaran MasyarakatAbstract
Sejak awal pandemi hingga saat ini Indonesia telah melakukan pencegahan
penyebaran covid-19 dengan berbagai macam upaya, salah satunya dengan
mematuhi protokol kesehatan. Di masa pandemi covid-19 protokol
kesehatan sangatlah penting untuk di sosialisasikan kepada masyarakat,
karena di setiap daerah pemahaman masyarakat tentang protokol kesehatan
ini berbedaa-beda, pastinya ada yang pro dan kontra. Seperti kesadaran
pada masyarakat di kampung Nangkelan, Desa Cintaasih, Kabupaten Garut
ini tentang penerapan protokol kesehatan sangatlah minim. Minimnya
kesadaran masyarakat terhadap protokol kesehatan ini di pengaruhi oleh
salah satu tokoh di lingkungan setempat yang memberikan dampak cukup
besar terhadap masyarakatnya. Oleh karena itu kami mahsiswa KKN UIN
Sunan Gunung Djati Bandung memberikan pemahaman dan mencontohkan
secara perlahan kepada masyarakat di acara PHBI tentang pentingnya
menjaga protokol kesehatan, meskipun upaya kami kurang berhasil untuk
mengajak masyarakat dalam mematuhi protokol kesehatan.
References
Sucipto, S., Istiqomah, S. (2020). Upaya Penguatan Kapabilitas Masyarakat
Dalam Pengenalan Perilaku Hidup Besih Dan Sehat (Phbs) Di Era New
Normal.Transformatif: Jurnal Pengabdian Masyarakat,1(2), 137-154.
Riskesdas, K. (2020). Corona virus disease 2019.Peraturan Menteri Kesehatan
Republik Indonesia.Nomor 9(Pedoman Pembatasan Sosial Berskala Besar dalam
Rangka Percepatan Penanganan Corona Virus DIsease 2019 (COVID-19).pp. 2–6.
Available at: http://jurnalrespirologi.org/index.php/jri/article/view/101.
Karo, M. B. (2020). Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Strategi
Pencegahan Penyebaran Virus Covid-19. InProsiding Seminar Nasional
Hardiknas(Vol. 1, pp. 1-4).
Farokhah, L., Ubaidillah, Y., & Yulianti, R. A. (2020). Penyuluhan Disiplin
Protokol Kesehatan Covid-19 Di Kelurahan Gandul Kecamatan Cinere Kota Depok.
InProsiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ(Vol. 1, No. 1).
Mustapa, H. (2018). Memorizing Constructivism: Islamic Studies Teaching
Method Assimilation and Accommodation in Majelis Taklim (Memorizing
Constructivism: Asimilasi dan Akomodasi Metode Pengajaran Kajian Keislaman pada
Majelis Taklim). Jurnal Pendidikan Universitas Garut. 12(1). 53-63.
Setiati, S., & Azwar, M. K. (2020). COVID-19 and Indonesia. Acta Medica
Indonesiana, 52(1), 84-89.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Protokol Kesehatan
Bagi Masyarakat Di Tempat Dan Fasilitas Umum Dalam Rangka
Pencegahan Dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid19).(http://perpustakaan.litbang.kemkes.go.id/lokaciamis/index.php?p=show_detail&i
d=1867). [diakses 15 Oktober 2020]
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Vira Agustin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.