Efektivitas Poster Edukasi dalam Menjaga Kebersihan Masjid Jami Al Muslih
Keywords:
Poster, Edukasi, KebersihanAbstract
Poster edukasi yang diberikan dinilai efektif karena membuat masyarakat sadar akan pentingnya menjaga dan merawat fasilitas masjid. Penggunaan kata yang dikemas dalam bentuk visual menjadi pusat informasi serta perhatian pengunjung. Pemilihan gaya tulisan dan warna dalam desain menjadi salah satu faktor keberhasilan yang dapat diukur dalam efektivitas poster ini.
References
Elfachmi, Amin Kunaefi. 2016. Pengantar Pendidikan, 13-17. Bandung : PT Gelora Aksara.
Yaumi, Muhammad. 2018. Media dan Teknologi Pembelajaran, 134-142. Jakarta : Prenadamedia Group.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Muhammad Rizky Firdaus
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.