Penerapan Metode TAMYIZ (Cara Asyik Belajar Bahasa Arab) untuk Anak

Authors

  • Arina Hunafa Qudsi Pendididikan Agama Islam, Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati
  • Dadan Anugrah Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati

Keywords:

Metode, Pengetahuan, Pembelajaran

Abstract

Metode TAMYIZ adalah metode yang pas untuk anak agar mereka gembira belajar. Pembelajaran ini tercetus karena adanya rasa kekhawatiran yang begitu mendalam akibat minimnya pengetahuan anak dalam bahasa Arab. Untuk menghindari hal hal yang tidak diinginkan seperti buta aksara Arab di zaman yang akan mendatang, saya berinisiatif menerapkan metode ini pada anak usia dini dengan masuk pada dunia nya yakni bermain sambil belajar. Pembelajarannya tidak begitu sulit. Hampir seluruhnya menggunakan games. Saya tidak ingin di tahun yang akan mendatang generasi islami akan punah bahkan tak tau apa arti kitab yang mereka baca. Semoga dengan adanya metode ini dapat meringankan beban semuanya.

References

https://fliphtml5.com/zvyhi/jdue/basic

Saputra, Agus dan Wibowo Bakti.2020. TAMYIZ fun. Dompu: CV Angi.

Adi, Abdul Somad, dkk. 2007. Aktif dan Kreatif Bahasa arab untuk Kelas XI SMA/MA Program IPA dan IPS. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan pesantren Nasional.

Verina S. 2011. Penggunaan TAMYIZ fun. Bogor (ID): Pustaka Indonesia.

Sulthon, Ayoni. 2019. Cara Menerapkan metode asyik berbahasa Arab di https://www.domainesia.com/tips/cara-menulis-daftar-pustaka-untuk-karya-ilmiah (akses 2 Januari 2019)

Downloads

Published

2022-02-01

How to Cite

Hunafa Qudsi, A. ., & Anugrah, D. . (2022). Penerapan Metode TAMYIZ (Cara Asyik Belajar Bahasa Arab) untuk Anak. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 1(45), 1–5. Retrieved from https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/752

Issue

Section

Articles