Upaya Meningkatkan Kesadaran Masyarakat terhadap Kesehatan dan Kebersihan Lingkungan pada Masa Pandemi Covid-19 di Kampung Nelayan Kalibaru Jakarta Utara

Authors

  • Devita Rohmah UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Muhammad Faisal Arafiqi UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Khoirotun Adawiyah UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Muhammad Ridwan UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Dedi Wahyudi UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Keywords:

pengabdian, kesehatan, kebersihan, lingkungan

Abstract

Kesehatan dan kebersihan adalah hal yang paling penting untuk masyarakat, terutama disaat pandemi COVID-19 yang masih juga belum reda hingga saat ini. Kebersihan juga salah satu cara untuk menjaga kesehatan masyarakat, namun tidak semua masyarakat disiplin dalam menjaga kebersihan lingkungan dan kesehata. Seperti sampah masih dibuang sembarangan, tidak mencuci tangan setelah bepergian keluar rumah, serta kurangnya kesadaran masyarakat dalam mengaplikasikan protokol kesehatan dikehidupan sehari - hari. Masyarakat Kampung Nelayan Kalibaru RT. 10/RW. 04 Jakarta Utara salah satunya. Pengabdian bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan kesehatan serta kebersihan lingkungan dengan melakukan beberapa metode yakni edukasi dengan audio-visual, pembuatan tempat cuci tangan,dan menghentikan kebiasaan pemungutan sampah. Ada 3 tahapan yang dilakukan dalam pelaksanaan yakni refleksi sosial, perencanaan program serta pelaksanaan kegiatan dan evaluasi. Diharapkan dari pengabdian ini terdapat peningkatan kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan dan lebih ekstra dalam menjaga kesehatan mereka.

References

Darmawan, D., & Fadjarajani, S. (2016). Hubungan Antara Pengetahuan dan Sikap Pelestarian Lingkungan Dengan Perilaku Wisatawan dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan (Studi di Kawasan Objek Wisata Alam Gunung Galunggung Desa Linggajati Kecamatan Sukaratu Kabupaten Tasikmalaya). Jurnal Geografi, 4(1)

Kristyawan, A. R., Novitalia, P. I., Putra, Y. A., & Putra, H. A. (2021). PKM MENINGKATKAN KESADARAN MENJAGA KESEHATAN DAN KEBERSIHAN LINGKUNGAN MASYARAKAT PADA MASA PANDEMI. Jurnal Abdimas Bina Bangsa, 2(1), 117-125.

Mardiyani, S. A., Hidayatullah, M., Sofa, M. Z., Delphia, P., Muhamad, H., Nugraha, M. A. T., ... & Syahputra, V. T. (2020). Edukasi Praktek Cuci Tangan Standar WHO dan Peduli Lingkungan. Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M), 1(2), 85-91.

Nurhayati, N., Oktavianis, O., & Satria, B. D. (2020). Perbedaan Perilaku Masyarakat tentang Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Terhadap Pemberian Penyuluhan. Jurnal Sosiologi Andalas, 6(2), 97-105.

Rahmawati, N. M., Putri, S. N. Y., Burohman, D. A., Kelilauw, A. S., Wijaya, I. K., Lamury, F. F., ... & Atika, N. (2021). Sosialisasi Peduli Lingkungan dan Pencegahan Covid–19 Melalui Pengadaan Tempat Sampah, Hand Sanitizer, dan Tempat Cuci Tangan. Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M), 2(1), 19-28.

Risfianty, D. K., & Indrawati, I. (2020). Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat Melalui Pengadaan Fasilitas Cuci Tangan pada Masa Pandemi Covid-19 di Masjid dan Mushala Dusun Montong Are Tengah. Jurnal Pengabdian UNDIKMA, 1(2), 94-99.

Safmila, Y. (2018). hubungan kebersihan lingkungan dan pencemaran udara dengan tanggapan masyarakat terhadap keberadaan tempat pembuangan akhir sampah (TPA) banda aceh. Majalah Kesehatan Masyarakat Aceh (MaKMA), 1(2), 79-85.

Sartorius, N. (2006). The meanings of health and its promotion. Croatian medical journal, 47(4), 662.

Siregar, P. P., Sutan, R., & Mourisa, C. (2021). Covid 19 Dan Penggunaan Masker Muka: Antara Manfaat Dan Resiko. JURNAL IMPLEMENTA HUSADA, 1(3), 221-231.

Downloads

Published

2021-11-04

How to Cite

Rohmah, D. ., Arafiqi, M. F. ., Adawiyah, K. ., Ridwan, M. ., & Wahyudi, D. . (2021). Upaya Meningkatkan Kesadaran Masyarakat terhadap Kesehatan dan Kebersihan Lingkungan pada Masa Pandemi Covid-19 di Kampung Nelayan Kalibaru Jakarta Utara. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 1(6), 146–161. Retrieved from https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/668

Issue

Section

Articles