Upaya Meningkatkan Bacaan dan Gerakan Sholat pada Anak dengan Metode Demonstrasi
Keywords:
metode demonstrasi, gerakan, bacaan, pendidikanAbstract
Kegiatan sosialisassi yang dilakuka di kampung sindang sari yang ditekankan kepada upaya dalam meningkatkan bacaan dan gerakan sholat deengan metode demonstrasi pada tingkat sekolah dasar/Ibtidaiyah (SD/MI) maupun tingkat (SMP/MTs). Tujuan penelitian ini bertuan untuk mengetahui sejauh mana kemampuan sholat pada anak di kampung sindang sari. Sosialisasi Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan mengggunakan pendekatan ceramah, diskusi, tanya jawab serta dilanjutkan dengan demonstrasi. Upaya yang dilakukan dalam meningkatkan kualitas shalat yang benar adalah melakukan pembagian kelompok terlebih dahulu, kamudian peneliti mengamati dan membenarkan gerakan dan bacaan shalat yang baik dan benar serta mencontohkan gerakan shalat kepada anak-anak. Selanjutnya peneliti menginstruksikan kepada anak-anak agar shalat mengeraskan bacaan shalat baik imam maupun makmum. Dengan adanya penelitian ini maka penggunaan metode demonstrasi dalam upaya meningkatkan bacaan dan gerakan shalat pada anak terdapat perubahan dari segi bacaan serta gerakan.
References
Hasanah, Ainul. (2018). Mengajarkan Shalat Pada Anak Melalui Metode Demonstrasi, Tanya Jawab, Dan Pembiasaan. Al Hikmah: Indonesian Journal Of Early Childhood Islamic Education. VOL. 2 (1), 13-15.
Herdianti, dkk. (2020). Penerapan Metode Demonstrasi Dalam Meningkatkan Keterampilan Salat Pada Anak Usia Dini. Nanaeke. 3(2), 82-87.
Ismaiyah, Nurul. (2021). Peran Guru Dalam Pembelajaran Praktik Shalat Melalui Pembiasaan Perilaku Di Paud. Journal of Islamic Early Chilhood Education. 2(1), 43-45.
Masdiam. (2018). Upaya Peningkatan Hasil Belajar PAI Tentang Shalat Dengan Metode Demonstrasi Melalui Bimbingan Teknis Bagi Siswa Kelas III SDN 004 Rambah Samo Tahun Pelajaran 2016/2017. Indonesian Journal of Basic Education. 1(2), 123-127.
Sa’adah, Siti. (2021). Kemampuan Mempraktekkan Bacaan Salat Siswa Kelas 4 Sdn-5 Telangkah, Katingan Hilir, Katingan. http://sosains.greenvest.co.id. 1(6), 510-512.
Zakiah Daradjat, 1996, Shalat: Seni Pendidikan dan Keimanan untuk Anak-Anak. CV. Ruhama, Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Kurniawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.