Meningkatkan Minat Pembelajaran Al-Qur’an Melalui Pendampingan Belajar di Tengah Pandemi
Keywords:
Meningkatkan, Minat, Pembelajaran Al-Qur’anAbstract
Artikel ini bertujuan untuk mengajarkan anak-anak dalam pembacaan Al-Qu’an dengan makhraj yang benar. Serta meningkatkan minat baca Al-Qur’an pada anak. Mengaji merupakan suatu kegiatan membaca Al-Qur’an. Kegiatan ini dalam agama Islam termasuk ibadah dan orang yang melakukannya akan mendapatkan pahala dari Allah SWT. Dengan mengaji, dapat menumbuhkan rasa keimanan yang tinggi pada anak. Metode pengabdian yang digunakan adalah ceramah, praktek dan tanya jawab. Hasil pengabdian ini adalah anak-anak di masjid Al-Hidayah sudah mampu membaca Al-Qur’an dengan makhraj yang benar, serta meningkatnya minat anak dalam membaca Al-Qur’an.
References
Fiona, Dresyamaya. 2021. 8 Cara Mengajar Anak Mengaji Agar Tidak Bosan dan Lebih Seru. Diakses pada 21 Juli 2021.
Hermawan, Love Retno. 2021. Kegiatan Rutin Mengajar Mengaji Oleh Mahasiswa KKN-P 59 UMSIDA. Diakses pada 10 Maret 2021.
Lubis, Rahmat Rifai., Nana Mahrani., Darwis Margolang., Muhammad Shaleh Assingkily. 2020. Pembelajaran Al-Qur’an Era Covid-19: Tinjauan Metode dan Tujuannya pada Masyarakat di Kutacane Aceh Tenggara. Kuttab: Jurnal Ilmu Pendidikan Islam. Vol. 04, No. 02. (Hlm. 513-525).
Inten, Dinar Nur., Helmi Aziz., Khambali., Dewi Mulyani. 2021. Upaya Meningkatkan Kualitas Pengajaran Al-Quran di Madrasah Diniyah Berbasis Blended Learning Saat Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Tambusai. Volume 5 Nomor 1 (halaman 1-9).
Widodo, Arip., Mahbub Nuryadien., Ahmad Yani. METODE PEMBELAJARAN MEMBACA AL-QUR’AN ANAK USIA 7-13 TAHUN DI TPQ AL-FALAH 2 DESA SERANGKULON BLOK 01 RT 01 RW 01 KECAMATAN BABAKAN KABUPATEN CIREBON. JURNAL AL TARBAWI AL HADITSAH VOL. 1 NO. 2
Tamami, Badrut. 2016. PELATIHAN MEMBACA AL-QUR’AN YANG BAIK DAN BENAR MELALUI METODE QIRA’ATI. JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT IPTEKS.
Ramadani, Risqa Cahya. 2020. Peserta KKN Mandiri UMKO Mengajak anak-anak Membaca Al Quran Sejak Dini. Umko: Universitas Muhammadiyah Kotabumi.
Ismara, Safira Rahmadita., Devi Mellysafitri., Muhammad Natsir Hentihu., L. Yasril Ilham. 2020. Tetap Belajar Mengaji Meski Pandemi dengan E-Nasyid Berbasis Articulate Storyline. UMM: Universitas Muhammadiyah Malang.
Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung. CV Pustaka Setia.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Nabilah Fauziyyah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.