Sosialisasi Edukasi dalam Upaya Pencegahan Covid-19 melalui Program KKN Mandiri
Keywords:
covid-19, edukasi, KKN mandiri, sosialisasiAbstract
Saat ini perkembangan Virus Corona semakin menunjukkan bahwasannya masyarakat harus semakin waspada dengan sesuatu apapun. COVID-19 akan semakin cepat meningkat melalui tetesan air liur atau keluar dari hidung ketika orang yang terinfeksi itu batuk atau bersin. Akan tetapi, masih sangat minim kesadaran masyarakat di Kp. Sukasantri RT. 01 RW. 03 Desa Cinunuk dan Kampung Lio Warunggede Rt 02 Rw 12 Desa Cibiru Wetan. Maka dari itu penulis mengaplikasikan program kerja yang disusun sesuai dengan protokol kesehatan. Tujuan dari program kerja ini adalah untuk membantu masyarakat dalam menaati protokol kesehatan serta meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kesehatan terlebihdari virus corona. Metode pelaksanaan yang dilakukan adalah 1) survey lapangan untuk sosialisasi covid 19, 2) pembuatan handsanitizer, 3) pembuatan tempat cuci tangan, 4) sosialisasi protokol kesehatan dan pola hidup bersih dan sehat dan 5)terjun langsung ke masyarakat untuk melakukan kegiatan tersebut. Telah berhasil dibuat dan dibagikan handsanitizer, sosialisasi protokol kesehatan dan polah hidup bersih dan sehat, serta berhasil membuat tempat cuci tangan.
References
Direktorat Kesehatan Lingkungan Dirjen Kesehatan Masyarakat Kementrian Kesehatan RI. 2020. Panduan Pencegahan Penularan COVID-19 di Tempat dan Fasilitas Umum. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI
Sulaeman, S., & Supriadi, S. (2020). Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Desa Jelantik Dalam Menghadapi Pandemi Corona Virus Diseases–19 (Covid-19). Jurnal Pengabdian UNDIKMA, 1(1).
Umni, Listania, Carolus, Pengabdian Masyarakat dan anak-anak melaui KKN-T mengenai edukasi pencegahan covid-19 di desa dukuh cikupa, (Banten: FKIP UNTINDAR, 2020) Vol. 1 No. 1 September 2020
Rismayanto, Ivan. 2016. PERGESERAN NILAI-NILAI GOTONG ROYONG PADA MASYARAKAT KELURAHAN GEGERKALONG KECAMATAN SUKASARI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia|repository.upi.edu|perpustakaan. upi.edu
Suharmanto. (2020). Perilaku Masyarakat dalam Pencegahan Penularan COVID-19. Kedokteran Universitas Lampung, 4 Nomor 2, 91–96. http://juke.kedokteran.unila.ac.id/index.php /JK/article/download/2868/2798
Budiyanto, C., Nikmah, N. A., Cahyaningsih, A., & Afisah, K. (2020). Pedekatan Inovatif dalam Mengantisipasi Penyebaran COVID-19: Laporan KKN Tematik COVID-19 2020. DEDIKASI; Community Service Reports, 2(2), 23-28. https://doi.org/10.20961/dedikasi.v2i2.45881
Desiyanto, F. A. dan Djannah, S. N. (2013. Efektivitas Mencuci Tangan Menggunakan Cairan Pembersih Tangan Antiseptik (Hand Sanitizer). Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7(2), pp. 72 82.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Dini Rahmani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.