Strategi Pemberdayaan Masyarakat Kampung Sempu dalam OptimasiPengelolaan Bank Sampah

Authors

  • Ahlan Hanafi UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Alya Fakhira Wiyandhiza UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Andian Yuliawan Putra UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Vivi Silvia Huri UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Keywords:

Pemberdayaan, Bank Sampah, Lingkungan, Sampah

Abstract

Kegiatan bank sampah merupakan salah konsep perberdayaan masyarakat kampung sempu yang memiliki manajemen layaknya perbankan konvensional. Namun, yang digunakan sebagai alat tukar bukan uang, melainkan sampah. Dalam hal ini, mahasiswa KKN-DR SISDAMAS UIN Bandung kelompok 285 terjun langsung dalam upaya untuk memberdayakan masyarakat wilayah Kampung Sempu, Pasir Gombong, Cikarang Utara, Bekasi. Metode yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Bank sampah berorientasi dalam mengelola sampah agar lingkungan bersih, sehat dan nyaman serta meningkatkan kemandirian warga secara ekonomi dengan pelatihan kerajinan tangan dari sampah. Dalam artikel ini akan menjelaskan mengenai formulasi, implementasi dan evaluasi Bank Sampah sebagai strategi pemberdayaan di kampung Sempu

References

The waste bank activity is one of the concepts of empowering a community which has similar management system to conventional banking. However, what is used as a medium of exchange is not money for general, but garbage. In this case, students of KKN-DR SISDAMAS UIN Bandung group number 285 were directly involved in efforts to empower the community in Sempu Village area, Pasir Gombong, North Cikarang, Bekasi. The method used by this research are: observation, interviews and documentation. The waste bank is oriented towards managing waste, so that, the environment would be clean, the air would be healthy and comfortable as well as increasing the economic independence of citizens by training in handicrafts from waste. In this article, the researchers will explain the formulation, implementation and evaluation of the Waste Bank as an empowerment strategy in Sempu village

Downloads

Published

2021-12-08

How to Cite

Hanafi, A. ., Fakhira Wiyandhiza, A. ., Yuliawan Putra, A. ., & Silvia Huri, V. (2021). Strategi Pemberdayaan Masyarakat Kampung Sempu dalam OptimasiPengelolaan Bank Sampah. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 1(69), 133–144. Retrieved from https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/1408

Issue

Section

Articles