Peningkatan Kesadaran dan Pencegahan Kekerasan Seksual di Sekolah SMP Banjar Asri Desa Jagabaya

Authors

  • Anisa Fitriani UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Renthy Yuliandani UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Nani Kartika UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Husni Rofiq UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Abstract

Kekerasan seksual adalah isu yang sangat serius serta mempengaruhi banyak individu di seluruh dunia. Salah satu cara yang efektif untuk mengatasi masalah ini adalah melalui edukasi di sekolah. Studi ini bertujuan untuk mengeksplorasi peran edukasi dalam meningkatkan kesadaran dan pencegahan kekerasan seksual di lingkungan sekolah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitataif dengan mewawancara guru, siswa, dan staf sekolah serta menganalisis program edukasi yang telah diimplementasikan di beberapa sekolah.

Kata Kunci: Kekerasan Seksual, Sekolah, Edukasi.

References

Hurairah, A. (2012). Kekerasan Terhadap Anak. Bandung: Nuasa Press.

Maslihah, S. (2006). Kekerasan Terhadap Anak: Model Transisional dan Dampak Jangka Panjang. Edukid: Jurnal Pendidikan Anak Usia DIni, 25-23.

Sari, A. (2009, Januari 28). Diambil kembali dari Kompas: http://kompas.com/index.php/read/xml/2009/01/28/

Tower, C. C. (2002). Understanding Child Abuse and Neglect. Boston: Allyn & Bacon.

Fenton, R. A. (2017). "Sexual Violence Education in Schools: A Bibliography and Resource Guide." Journal of Child Sexual Abuse, 26(5), 526-544.

Gidycz, C. A., Orchowski, L. M., & Berkowitz, A. D. (2011). "Preventing Sexual Aggression Among College Men: An Evaluation of a Social Norms and Bystander Intervention Program." Violence Against Women, 17(6), 720-742.

Katz, J. (2015). "The Bystander Approach: Reducing Sexual Violence on College Campuses." In Sexual Violence on Campus: Policies, Programs, and Prespectives (pp. 105-118). Springer.

McMahon, S., Postmus, J. L., & Koenick, R. A. (2011). "Conceptualizing the Costs of Non-Physical Abuse: An Exploratory Study." Violence Against Women, 17(1), 128-142.

Coker, A. L., Cook-Craig, P. G., Williams, C. M., Fisher, B. S., Clear, E. R., Garcia, L. S., & Hegge, L. M. (2011). "Evaluation of Green Dot: An Active Bystander Intervention to Reduce Sexual Violence on College Campuses." Violence Against Women, 17(6), 777-796.

Downloads

Published

2024-04-25

How to Cite

Fitriani, A., Yuliandani, R., Kartika, N., & Husni Rofiq. (2024). Peningkatan Kesadaran dan Pencegahan Kekerasan Seksual di Sekolah SMP Banjar Asri Desa Jagabaya. PROCEEDINGS UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, 3(10). Retrieved from http://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/2906

Issue

Section

Articles